PT Hisamitsu Pharma Indonesia (HPI) memiliki delapan produk dengan merek SALONPAS® serta gel kompres pereda demam untuk anak-anak dan bayi dengan merek ByeBye-FEVER®
Terapi transdermal adalah metode yang aman dan terjangkau untuk mengobati nyeri otot dan rematik yang memungkinkan bahan diserap langsung ke lokasi melalui kulit sehingga menghindari potensi metabolisme lambung.
HPI telah memberikan terapi dalam bentuk plester obat, gel, krim dan obat gosok dengan merek SALONPAS® yang sangat sukses. Faktanya, SALONPAS® adalah pemimpin pasar yang tak terbantahkan dalam terapi transdermal dan telah menjadi Superbrand pada tahun 2012 - 2014.